Inilah Rekomendasi 6 Obat Herbal TBC Paru yang Bisa Ditemukan di Sekitar Rumah Anda

Inilah Rekomendasi 6 Obat Herbal TBC Paru yang Bisa Ditemukan di Sekitar Rumah Anda

Obat herbal biasa digunakan sebagai alternatif pengobatan penyakit TBC (tuberkulosis) secara tradisional. Banyak yang meyakini bahwa obat alami dapat bekerja melawan infeksi bakteri penyebab TBC, yaitu Mycobacterium tuberculosis. Benarkah begitu? Lantas, apa saja obat herbal yang bisa digunakan untuk mengobati TBC secara alami?

Pilihan obat herbal TBC paru yang diteliti ampuh

TBC alias tuberkulosis adalah penyakit kronis yang disebabkan oleh infeksi bakteri. Infeksi bakteri Mycobacterium tuberculosis dalam tubuh akan memunculkan gejala khas penyakit TBC, seperti keringat malam hari tanpa sebab, meriang lebih dari satu bulan, batuk berdarah selama dua minggu, serta penurunan berat badan dan nafsu makan.

Secara medis, obat antibiotik adalah cara pengobatan yang paling utama untuk membunuh bakteri penyebab TBC dan menghentikan infeksinya. Obat TBC harus rutin diminum selama minimal 6 bulan sampai bisa sembuh total.

Inilah Rekomendasi 6 Obat Herbal TBC Paru yang Bisa Ditemukan di Sekitar Rumah Anda

Akan tetapi, penggunaan obat herbal dipercaya mampu membantu mengurangi keparahan gejala TBC. Bahkan, beberapa di antaranya berpotensi mencegah terjadinya TBC.

Dua Ramuan Herbal Ini Diakui Menjadi Salah Satu Obat Penghàncur Benjolan di Pàyudàrà

Namun, perlu diingat, obat herbal tidak menggantikan fungsi utama dari obat dokter. Jadi, antibiotik yang diberikan dokter untuk mengobati TBC harus tetap Anda minum sesuai petunjuk dokter.

Lantas, apa saja tanaman obat herbal yang bisa dijadikan sebagai obat alami TBC?

1. Mimba untuk obat herbal TBC paru

Pohon mimba biasa ditemukan di tepi-tepi jalan sebagai pohon perindang. Namun, manfaatnya sebagai pengobatan penyakit TBC secara tradisional datang dari kulit batang pohon dan juga minyak bijinya.

Berdasarkan penelitian yang terbit pada jurnal Nuts & Seeds in Health and Disease Prevention, sebagai obat herbal TBC minyak biji mimba mengandung senyawa nimbidin dan azadirachtin. Dua kandungan ini bersifat antimikroba dan dilaporkan mampu menghambat pertumbuhan bakteri penyebab TBC, yaitu Mycobacterium tuberculosis.

Sementara itu, riset yang terbit pada jurnal Indonesian Journal of Cancer Chemoprevention menunjukkan ekstrak kulit kayu batang pohon mimba juga mampu menghambat bakteri penyebab TBC.

Pada uji coba ini, penggunaan ekstrak kulit kayu pada batang pohon mimba sebesar 100 mg/kg berat badan diamati berpotensi membuat tubuh menjadi TB negatif.

Hal ini dikarenakan mimba mengandung bahan aktif, seperti azadirachtin, salanin, meliantriole, nimbin, nimbolide, and gedunin.

Akan tetapi, uji coba pada penelitian ini masih dilakukan pada tikus, bukan manusia. Perlu studi lebih lanjut untuk benar-benar membuktikan manfaat pohon mimba sebagai obat herbal TBC yang efektif dan aman pada manusia.

Jadi, untuk saat ini, tanaman ini tidak disarankan untuk digunakan. Sebaiknya, tunggu penelitian yang akurat terhadap manusia.

2. Tekokak untuk obat herbal TBC paru

Tanaman tekokak merupakan tanaman terong-terongan. Siapa sangka, buah yang kerap disajikan sebagai lalapan ini mampu bekerja sebagai obat herbal TBC paru?

Menurut riset yang terbit pada Journal of Ethnopharmacology, buah tekokak mentah rupanya mengandung methyl caffeate. Zat ini bekerja menghambat pertumbuhan bakteri penyebab tuberkulosis.

Bahkan, tidak hanya buahnya, daunnya pun juga berguna sebagai obat alami TBC. Berdasarkan temuan yang terbit pada jurnal International Journal of Mycobacteriology, daun tekokak mengandung zat aktif sterol, tannin, saponin, flavonoid, dan, glyoside. Kelima kandungan ini bekerja sebagai antibakteri yang mampu melawan bakteri Mycobacterium tuberculosis.

3. Meniran hijau untuk obat herbal TBC paru

Leave a Comment

error: Content is protected !!